Home / Liga Italy / Radja Nainggolan : Saya Pantas Tembus Skuat Piala Dunia

Radja Nainggolan : Saya Pantas Tembus Skuat Piala Dunia

Radja Nainggolan : Saya Pantas Tembus Skuat Piala Dunia

situstaruhanjudibola.com – Radja Nainggolan memang telah sangat lama sekali untuk pemain ini dikenal menjadi salah seorang gelandang kelas atas yang dimiliki oleh Serie-A Italia, akan tetapi pada sisi buruknya adalah dirinya baru lima kali tampil untuk membela timnas Belgia semenjak debut pertamanya pada tahun 2009 lalu.

Seperti yang telah diketahui bahkan dirinya tidak diikutsertakan sama sekali pada gelaran khualifikasi Piala Dunia 2014 lalu, yang mana pada saat itu Belgia berhasil untuk menjadi pemuncak dari klasemen grup A.

Akan tetapi pada saat ini dimana putaran final Piala Dunia di Brasil akan segera dilaksanakan beberapa waktu lagi, pemain yang masih memiliki keturunan Indonesia ini memberikan ketegasannya bahwa dirinya akan sanggup menembus tempat dalam skuat meskipun dirinya sadar banyak sekali pemain yang bertempatkan di lini tengah dari timnas Belgia.

“Saya akan katakan bahwa memang pantas untuk dapatkan tempat dan saya sanggup untuk menembus seleksi meski banyak pesaing saya di lini tengah,” tegas Nainggolan.

About admin